Rapat Kenaikan Kelas dan kelulusan siswa siswi MI Al-Amin Tabanan Tahun Pelajaran 2019/2020 pada hari sabtu 06 Juni 2020 pukul 09.00 WIta, bertempat diruang kelas 1 MI Al-Amin yang beralamat di Jalan Rama Gang 1 No 1 Tabanan, yang dihadiri oleh Kepala Madrasah Mi Al-Amin dan Seluruh Dewan Guru serta Staf kependidikan MI Al-Amin Tabanan yang Alhamdulillah dapat berjalan dengan sangat baik sesuai dengan yang terjadwal.
Kepala Madrasah Ibtidaiyah MI Al-Amin Tabanan menyampaikan bahwa hasil rapat kenaikan kelas dan kelulusan siswa siswi MI Al-amin tersebut adalah : 1.Evaluasi Kegiatan madrasah tahun pelajarn 2019/2020.
1 Kegiatan ulangan kenaikan kelas 1 sampai dengan kelas 6 yang dilaksanakan melalui BDR Elearning Daring terlaksana dengan baik dan lancer sesuai dengan peraturan pmerintah.
2 Kehadiran dewan guru dan staf MI Al-amin terpantau tetap aktif selama kegiatan WFH maupun WFO .
3. Rencana Pemabgian Hasil Belajar / Raport kenaikan kelas akan dilaksanakan di sekolah dengan perwakilan orang tua masing-masing siswa dengan membagi waktu pengambilan raport dan tetap menerapkan protocol kemanan dengan mewajibkan menggunakan masker dan menjaga jarak aman saat pelaksanaan pengambilan Raport.
4. Kelulusan
kelas 6 dengan jumlah Siswa 40 orang yang terdiri dari 27 laki-laki dan 14 perempuan yang telah
melaksanakan ulangan kelulusan melalui BDR Elearning Daring yang berjalan
dengan lancar .
Selama WFO New Normal , MI Al-Amin Tabanan tetap
menerapkan protocol keamanan dengan menjaga jarak aman duduk serta tetap
menyediakan hand soaf dan hand sanitizer dan tetap mewajibkan semua dewan guru
serta staf untuk menggunakan masker saat bekerja dan tetap mencuci tangan
setelah berkegiatan baik sebelum masuk kantor dan setelah pulang. Sedangkan
Kegiatan penerimaan peserta didik baru pada MI Al-Amin tetap terlaksana selama
Pandemi Covid-19 dengan tetap memperhatikan protokoler keamanan yang sudah ditetapkan madrasah.
0 komentar:
Posting Komentar